Pemenang Pilkada 2018 Berdasarkan Quick Count

Pemenang Pilkada 2018 Berdasarkan Quick Count - Sahabat semua dimanapun anda berada yang berbahagia, kali ini Serupedians akan memberikan informasi penting , viral dan terupdate dengan judul Pemenang Pilkada 2018 Berdasarkan Quick Count yang telah Serupedians analisa dan cari serta persiapkan dengan matang untuk anda baca semua. Semoga imformasi yang kami sajikan mengenai tema tentang artikel Trending, yang kami tulis ini dapat anda menjadikan kita semua manusia yang berilmu dan bermanfaat bagi semuanya.



1. Maluku = Murad (PDIP, PAN, PPP, PKPI, PKB, Hanura, Gerindra, dan Partai Nasional Demokrat).

2. Sulsel = Nurdin Abdullah (PDIP, PAN, dan PKS.)

3. Bali = Wayan (PDIP, PKPI, HANURA, PAN)

4. Jateng = Ganjar (PDIP, Partai Nasdem, Partai Demokrat, PPP)

5. NTT = Victor L (Hanura, Golkar dan Nasdem.)

6. Sumut = Edy R (NasDem, Golkar, Gerindra, PKS, PAN, Hanura)

7. Jatim = Khofifah (PPP, Golkar, Hanura, PAN, Nasdem, dan Partai Demokrat.)

8. Jabar = Ridwan K (Nasdem, PPP, PKB, Hanura)

9. Kaltim = Isran Noor (Gerindra, PAN dan PKS).

10. Lampung = Arinal (Golkar, PAN, PKB).

11. Kalbar = Sutarmidji (Golkar, PKB, Hanura, PKS, Nasdem )

12. Sumsel = Herman (Nasdem, Hanura, PAN)

13. NTB = Zulkieflimansyah (PKS dan Demokrat)

Untuk Pilkada Propinsi Riau, Sulawesi Tenggara, Maluku Utara, dan Papua; Tdk ada quick countnya.

Sekianlah artikel Pemenang Pilkada 2018 Berdasarkan Quick Count kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel :
Judul : Pemenang Pilkada 2018 Berdasarkan Quick Count
Link : https://serupedians.blogspot.com/2018/06/pemenang-pilkada-2018-berdasarkan-quick.html

Subscribe to receive free email updates: